Keripik Talas Serundeng Pedas Manis
Bahan
- 45o gram talas, kupas, iris halus
- 1 liter air, beri 1 sdt kapur sirih
- 1 sdt garam (untuk merendam)
- Minyak untuk menggoreng dan menumis
Haluskan
- 6 buah cabai merah
- 5 butir bawang merah 4 slung bawang putih
- 1 sdt ketumbar
- 1/4 sdt jintan
- 100 gram kelapa parut kasar 3 lembar daun jeruk, iris tipis
- 1 batang serai, memarkan
- 2 lembar daun salam
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 1 1/2 sdt garam
- 1 sdm gula pasir
- 2 sdm irisan gula merah
- 75 ml air asam
Cara Membuat
- Rendam talas dalam air garam selama 3o menit. Tiriskan, goreng sampai kering. Sisihkan.
- Tumis bumbu halus bersama daun jeruk, serai, daun salam, dan lengkuas. Beri garam, gula pasir, gula merah, kelapa parut kasar, air, dan air asam. Aduk sampai kering. Angkat dan dinginkan.
- Blender serundeng sampai halus, campur dengan kentang. Aduk rata.
- Hasil 400 gram
Pustaka
Kudapan Enak Dari Singkong, Ubi, Kentang, dan Talas Oleh Tim Dapur Demedia